

Michael Phelps Adalah Salah Satu Atlet Renang Terbaik Sepanjang Sejarah, Lahir Pada 30 Juni 1985 Di Baltimore, Maryland, Amerika Serikat. Dan Phelps telah mencatatkan namanya dalam buku sejarah sebagai perenang paling sukses dengan koleksi medali emas terbanyak di ajang Olimpiade. Kemudian ia mulai berenang sejak kecil dan menunjukkan bakat luar biasa di usia dini. Pada usia 15 tahun, ia sudah mewakili Amerika Serikat dalam Olimpiade Sydney 2000. Meskipun tidak meraih medali, keikutsertaannya menandai awal dari karier gemilangnya.
Prestasi luar biasa Phelps di mulai pada Olimpiade Athena 2004, di mana ia meraih enam medali emas dan dua perunggu. Namun, puncak kejayaannya terjadi pada Olimpiade Beijing 2008. Ia mencetak rekor dengan memenangkan delapan medali emas dalam satu Olimpiade. Dan mengalahkan rekor sebelumnya yang di pegang oleh Mark Spitz. Di Olimpiade London 2012, Phelps kembali menunjukkan dominasinya dengan meraih empat medali emas dan dua perak. Ia mengumumkan pensiun setelah Olimpiade ini, tetapi kembali bertanding di Olimpiade Rio 2016. Dan di mana ia menambah lima medali emas dan satu perak Michael Phelps.
Dengan total 23 medali emas dan 28 medali secara keseluruhan, Phelps menjadi atlet Olimpiade paling sukses sepanjang masa. Ia di kenal memiliki teknik renang yang luar biasa. Ia menguasai berbagai gaya, termasuk gaya kupu-kupu, gaya bebas dan gaya ganti. Tubuhnya yang proporsional, dengan rentang tangan yang lebih panjang dari tinggi badannya, memberikan keuntungan dalam kecepatan dan efisiensi di air. Setelah pensiun, ia aktif dalam berbagai kegiatan sosial. Termasuk mendirikan Michael Phelps Foundation yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran tentang kesehatan mental dan mempromosikan olahraga renang Michael Phelps.
Dan ia juga berbicara secara terbuka tentang perjuangannya dengan kesehatan mental. Dengan menginspirasi banyak orang di seluruh dunia. Ia bukan hanya seorang atlet luar biasa, tetapi juga simbol dedikasi, kerja keras dan inspirasi bagi generasi mendatang. Warisannya dalam dunia renang akan terus di kenang sepanjang masa. Karena Michael Phelps adalah Salah Satu Atlet Renang Paling Legendaris Dalam Sejarah Olahraga Dunia. Dan telah memberikan kontribusi besar bagi Amerika Serikat melalui pencapaiannya. Ia adalah peraih medali Olimpiade terbanyak dalam sejarah, dengan total 28 medali, termasuk 23 medali emas. Maka prestasi ini tidak hanya mengharumkan nama dirinya tetapi juga menjadikan AS sebagai kekuatan dominan dalam dunia renang. Keberhasilannya menginspirasi banyak atlet muda di AS dan seluruh dunia untuk berlatih keras dan mengejar impian mereka dalam olahraga. Banyak perenang muda Amerika yang menganggapnya sebagai panutan.
Dengan rekornya yang luar biasa, ia membuat olahraga renang semakin populer di AS. Kini baik di kalangan atlet muda maupun masyarakat umum. Hingga banyak orang yang mulai tertarik untuk belajar berenang dan mengikuti kompetisi. Dan setelah pensiun, Phelps mendirikan Michael Phelps Foundation, yang fokus pada edukasi renang, gaya hidup sehat dan kesadaran kesehatan mental. Ia juga vokal tentang perjuangannya melawan depresi dan kecemasan. Dengan membantu menghilangkan stigma terkait kesehatan mental di dunia olahraga. Selain Olimpiade, ia juga memenangkan banyak medali di Kejuaraan Dunia dan turnamen internasional lainnya. Sehingga membantu AS mempertahankan dominasinya di dunia renang. Dengan semua pencapaiannya, Michael Phelps bukan hanya atlet hebat, tetapi juga simbol kebanggaan nasional bagi Amerika Serikat.
Kemudian Michael Phelps punya banyak fakta menarik di luar rekor renangnya yang luar biasa. Ia memiliki proporsi tubuh yang tidak biasa. Dengan tinggi 193 cm, tetapi rentang tangannya lebih panjang (201 cm). Tentu ini memberinya daya jangkau lebih luas di dalam air. Dan kakinya relatif pendek untuk tingginya, yang mengurangi hambatan saat berenang. Pergelangan kakinya sangat fleksibel, hampir seperti sirip alami, membantu tendangan yang lebih kuat. Selama latihan intensif, ia mengonsumsi sekitar 12.000 kalori per hari. Dan hampir 5 kali lipat dari kebutuhan orang biasa. Menunya terdiri dari telur dadar 5 butir, roti panggang, pancake dan oatmeal ketika sarapan. Jika makan siang dengan pasta 0,5 kg, sandwich besar dan minuman berenergi. Dan makan malam pasta lagi, pizza besar dan lebih banyak minuman berenergi. Ironisnya, Phelps sebenarnya takut air saat kecil. Ibunya mendaftarkannya ke kelas renang agar ia bisa mengatasi ketakutannya. Tak di sangka, ia justru menjadi legenda di olahraga ini.
Saat kecil, ia di diagnosis Attention Deficit Hyperactivity Disorder (ADHD). Ia kesulitan fokus di sekolah, tetapi menemukan bahwa berenang membantunya mengatasi energi berlebih dan meningkatkan konsentrasinya. Setelah Olimpiade 2012, Michael Phelps Mengalami Depresi Berat Dan Bahkan Sempat Berpikir Untuk Mengakhiri Hidupnya. Namun, ia mendapatkan bantuan profesional dan sekarang menjadi advokat kesehatan mental, berbagi pengalamannya untuk membantu orang lain. Karena kecepatannya di dalam air. Ia bahkan mendapat julukan “The Flying Fish”. Dan ia juga di kenal sebagai “Baltimore Bullet”, merujuk pada kota asalnya dan kecepatannya saat berenang. Phelps pertama kali pensiun setelah Olimpiade 2012. Tetapi kembali bertanding di Olimpiade 2016 dan menambah koleksi medalinya. Setelah itu, ia pensiun secara permanen.
Meskipun ia sudah pensiun dari dunia renang profesional, masa depannya tetap cerah sebagai ikon olahraga dunia. Dan kemungkinan akan terus menjadi bagian dari perjalanannya di masa depan. Ia telah berbicara secara terbuka tentang perjuangannya dengan depresi dan kesehatan mental. Di masa depan, ia kemungkinan akan terus menjadi advokat kesehatan mental. Dengan berbagi kisahnya, serta membantu atlet dan masyarakat umum dalam menangani masalah ini. Sebagai perenang tersukses sepanjang masa. Tentunya ia kemungkinan akan Tetap Berperan Dalam Dunia Renang Sebagai Pelatih Atau Mentor Bagi Perenang Muda. Dan komentator olahraga untuk event besar seperti olimpiade dan kejuaraan dunia. Atau duta renang untuk AS dan dunia, mempromosikan olahraga ini kepada generasi muda. Dengan ia mendirikan Michael Phelps Foundation, yang fokus pada mengajarkan keterampilan berenang kepada anak-anak. Dengan mempromosikan gaya hidup sehat. Dan meningkatkan kesadaran akan pentingnya kesehatan mental.
Di masa depan, yayasannya bisa berkembang lebih luas, bahkan berkolaborasi dengan organisasi lain di dunia. Seperti banyak atlet terkenal, ia juga terlibat dalam dunia bisnis. Ia sudah memiliki beberapa kesepakatan sponsor besar, seperti Under Armour (brand pakaian olahraga). Selanjutnya Omega (jam tangan mewah). Dan Colgate (kampanye kebersihan gigi). Maka ke depan, ia bisa saja meluncurkan merek sendiri, seperti peralatan renang atau program pelatihan online untuk perenang muda. Dan Phelps mungkin tidak akan kembali bertanding. Tetapi tetap bisa menjadi ambassador olimpiade yang mempromosikan semangat olimpiade di seluruh dunia. Setelah pensiun, ia lebih fokus pada keluarganya dan menghabiskan waktu dengan istri serta anak-anaknya. Di masa depan, ia mungkin akan lebih banyak terlibat dalam kegiatan sosial, terutama yang berhubungan dengan pendidikan anak-anak dan olahraga Michael Phelps.